Pelatihan PBB Oleh Sertu Roni Sandra Diikuti Oleh Pelajar Dengan Semangat Tinggi
Kota Dumai (Riau), LPC
Babinsa Bukit Nenas, Sertu Roni Sandra, melaksanakan kegiatan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswa SMA Negeri 3 Dumai, (26/1).
Pelatihan ini berlangsung di halaman SMA Negeri 3 Dumai yang beralamatkan di Jalan Arif Rahman Hakim, RT. 05, Kelurahan Bukit Nenas, Kecamatan Bukit Kapur, Kota Dumai.
Dalam kegiatan tersebut, Sertu Roni Sandra berperan memberikan panduan dan latihan kepada siswa untuk meningkatkan keterampilan mereka. Pelatihan PBB ini diadakan sebagai bagian dari upaya untuk memperkuat semangat patriotisme dan kedisiplinan siswa.
Terlihat, Para siswa sangat antusias untuk mengikuti setiap petunjuk dan latihan yang diberikan oleh Babinsa.
Pelatihan PBB ini diharapkan dapat menjadi langkah positif dalam membentuk karakter siswa sebagai generasi penerus bangsa yang memiliki kecintaan dan kepedulian terhadap Indonesia.
"Kami berharap agar peserta dapat mengimplementasikan nilai-nilai yang telah mereka dapatkan dalam kehidupan sehari-hari, sehingga mampu menjadi individu yang berkontribusi positif bagi masyarakat dan negara," ujarnya.
Kegiatan Sosialisasi BAMA, E-Katalog Secara Virtual Zoom Meeting Diikuti Lapas Pasir Pengaraian Berjalan Efektif
Rohul (Riau), LPCLembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Pasir Pangaraya.
Tower Tak Berizin di Bukit Cahaya Akan Segera Ditindak
Kota Dumai (Riau), LPCPemerintah Kota Dumai melalui Dinas Penanaman Modal.
Babinsa Ingatkan Warga Kampung Pancasila Bahaya Narkoba
Bengkalis (Riau), LPCPenguatan pemahaman nilai-nilai Pancasila terus dige.
Warga Didorong Laporkan Titik Api, Babinsa Ingatkan Dampak Ekologis Karhutla
Bengkalis (Riau), LPCUpaya pencegahan kebakaran hutan dan lahan (karhutla.
Kilang Pertamina Dumai Dukung Peningkatan Literasi dan Perlindungan Anak Lewat Kolaborasi Edukatif
Kota Dumai (Riau), LPCPT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) Refinery.
Safari Kebangsaan, Polda Sumut di Wilayah Hukum Polres Langkat Ajak Masyarakat Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas
Langkat (Riau), LPCPolda Sumatra Utara Polres Langkat menggelar kegi.








